Mohon tunggu...
Joe Candra P
Joe Candra P Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Content Creator, Graphic Designer, and Musician.

I enjoy working on everything of the art based, traveling, and communication. https://joecandra.com/

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

CEO Danaprospera, Aldi Ferdian, Mengajak Komunitas Permudah Investasi

28 Juni 2019   19:07 Diperbarui: 28 Juni 2019   21:12 509
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokpri - Aldi Ferdian, CEO Danaprospera

Apabila dalam pengajuan tersebut disetujui, maka pelaku usaha bisa bertemu dengan tim dari Danaprospera. Maksimal modal awal yang akan diberikan adalah sekitar 20 juta.

Kucuran dana atau modal yang didapat akan sangat membantu dalam hal pengembangan usaha dengan jangka waktu (tenor) yang sudah ditetapkan.

Rekening Komunitas Bisnis

Saat ini Danaprospera memiliki program yang sangat menarik sekali yaitu kerja sama dengan komunitas bisnis dan membuat sebuah rekening komunitas bisnis tersebut. Salah satunya adalah komunitas HIPMI (Himpunan Pengusaha Muda Indonesia) Surabaya.

Dokpri - Rekening Komunitas HIPMI
Dokpri - Rekening Komunitas HIPMI
Tujuan dari rekening komunitas adalah memberikan pinjaman dengan mudah melalui platform digital bagi seluruh anggota komunitas bisnis.

"Dengan fitur tersebut, jika anggota komunitas membuka tabungan bermodal minimal Rp 100 ribu saja, maka anggota dapat langsung berinvestasi ke sektor riil UMKM."

Aldi Ferdian (CEO Danaprospera)

Seperti yang kita ketahui bahwa saat ini komunitas bisnis menjadi salah satu media antara pelaku bisnis yang satu dengan yang lainnya. Hal ini memiliki peran yang sangat penting dalam pengembangan UMKM yang ada di Indonesia.

Rekening komunitas ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi tiap anggota komunitas tersebut, pastinya melalui beberapa kemudahan akses permodalan usaha UMKM.

Dokpri - Aldi Ferdian Bersama Jajaran Pengurus HIPMI
Dokpri - Aldi Ferdian Bersama Jajaran Pengurus HIPMI
Terlihat sekali bahwa anggota komunitas bisnis HIPMI (Himpunan Pengusaha Muda Indonesia) Surabaya kemarin sangat antusias yang mendaftar untuk memiliki rekening komunitas dengan minimal pembukaan 100 ribu.

Jadi, peran dari Danaprospera ini adalah menjembatani antara anggota komunitas terhadap kebutuhan dana. Jembatan ini sangat berpengaruh terhadap perkembangan perekonomian UMKM dan saling menguntungkan kedua belah pihak.

Harapan kedepannya semoga semakin banyak komunitas dan juga institusi yang bergabung dalam pendanaan bersama Danaprospera. Pastinya akan memiliki dampak positif citra dan koperasi tradisional melakukan inovasi ke media digital semakin terangkat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun