Mohon tunggu...
Joana Nunes
Joana Nunes Mohon Tunggu... Guru - Owner TBM G2 Zaitun ( Sejuta Cinta dari anak2 di selatan Negeri)

Membaca lah Sampai Kau tak bisa Membaca Lagi -Be humble - Be happy -Be smart

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Merdeka dari Rapor Merah Literasi

18 Agustus 2024   11:11 Diperbarui: 18 Agustus 2024   11:14 80
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 Dok Pribadi. TBM G2 Zaitun Rote Ndao

Salam Literasi dari Kami di selatan negeri.

Pada tanggal 17 Agustus 2024 ,kami menerima Rak buku gratis dari Perpustakaan Nasional.Sebuah penantian panjang sejak 2017 silam . Sampai pada tahap ini ,kami pernah menjadi pemulung buku bacaan bekas layak baca dari para donatur buku yang sampai hari ini masih mengirimkan kepada anak2 di TBM G2 Zaitun .

Ucapan sejuta terima kasih dari anak-anak di TBM G2 Zaitun untuk semua pihak yang masih peduli akan pentingnya dunia literasi .Literasi bukan sebuah ajang pencarian bakat namun sebuah perjalanan panjang dalam mengarahkan generasi masa depan untuk bisa menggapai impian mereka.

Semua orang tentunya punya mimpi yang berbeda beda dan cara terbaik untuk menggapai impian itu tergantung dari sin pemegang mimpi.Tugas kita adalah saling mengarahkan dan berkolaborasi bersama dalam menuntun anak bangsa demi masa depan yang cemerlang.

TBM G2 Zaitun merupakan sebuah wadah bagi anak-anak di desa Lentera dalam  meningkatkan kemampuan dasar  berbahasa inggris serta dapat meningkatkan 6 literasi dasar.

Kegiatan yang dilakukan tentunya untuk menumbuhkembangkan minat belajar anak-anak serta dapat menstimulasi anak-anak dalam mencintai dunia membaca buku yang sudah hampir hilang di tengah dunia digital.

Perpustakaan Nasional sangat membantu kami dalam Mendukung kegiatan literasi dasar di TBM G2 Zaitun dengan pemberian Rak buku dan Buku Bacaan anak-anak secara gratis.Hal ini sangat membantu saya selaku pengelola TBM G2 Zaitun dalam memberikan pelayanan yang terbaik kepada anak-anak di desa Lentera dan dapat meningkatkan kecintaan mereka terhadap dunia Literasi.Kami juga ingin merdeka dari Rapor Merah Literasi.

Salam Literasi dari TBM G2 Zaitun.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun