Mohon tunggu...
Jihan Nabilla
Jihan Nabilla Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Pendidikan Indonesia

-

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Shopee COD: Memberdayakan Kosumen dan Bisnis di Era E-Commerce

2 Juni 2023   14:10 Diperbarui: 2 Juni 2023   14:17 372
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://youtu.be/fORwTnXMH3I

b. Objek yang Direpresentasikan

 

Objek yang direpresentasikan adalah sistem COD yang ditawarkan oleh Shopee. Sistem COD ini merupakan sistem dimana konsumen melakukan pembayaran pada saat menerima barang yang dipesannya. Sehingga sistem ini memberikan rasa keamanan dan kenyamanan bagi para konsumen. Dengan adanya sistem COD ini, bisnis shopee dapat meningkatkan keuntungan serta potensi pertumbuhan bagi para konsumen dan pelaku bisnis untuk berbelanja dan menjual suatu produk secara online.

 

c. Interpretan

 

Interpretan yang dihasilkan dari iklan bisnis shopee adalah bahwa dengan adanya sistem terbaru yaitu sistem COD, Shopee memberikan pemberdayaan kepada konsumen dengan memberikan fleksibilitas untuk melakukan pembayaran. Sehingga konsumen dapat lebih percaya diri dan merasa aman dalam berbelanja online karena dapat memeriksa dan memastikan kualitas barang yang dibeli sebelum melakukan pembayaran. Selain itu, hal penting lain bahwa iklan bisnis shopee memberikan kesan dimana Shopee mendukung terhadap perkembangan bisnis di era e-commerce dengan memberikan sebuah platform yang lebih efisien dan terpercaya.

Analisis semiotika ini memberikan pemahaman mengenai bagaimana cara iklan bisnis dapat berpengaruh terhadap persepsi dan interpretasi konsumen. Dalam konteks iklan bisnis "Shopee COD" Shopee dapat menggunakan hasil analisis ini untuk memperkuat pesan yang ingin disampaikan kepada konsumen serta membangun kepercayaan dan loyalitas konsumen terhadap platformnya 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun