Untuk cara memasak Sambal tumis bekasam:
1. Tumis irisan bawang dan cabe (jumlah sesuai dengan selera) dengan minyak goreng, semakin banyak bawang dan cabe maka semakin enak Bekasamnya
2. Tuangkan bekasam dari toples sesuai dengan kebutuhan
3. Aduk sampai rata, dan terlihat mengering sebagai tanda bekasam sudah siap dihidang.
4. Bekasam lebih enak dimakan jika masih hangat. Jika ingin di campur dengan kacang pajang atau sayur kangkung juga bisa, Pokok nya sesuai selera.Â
Bisa juga sebagai pelengkap gulai, misalkan ingin menggulai terong santan, Tambahkan bekasam sebagai pelengkap nya. Saya yakin selera makan nya tidak mau berhenti, Pengen nya makan terus
By: barayau.blogspot.com
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H