Mohon tunggu...
Jessica Gloria Jonandri
Jessica Gloria Jonandri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa / Interior Design Student

Universitas Kristen Petra

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Tips Pemilihan Warna yang Unik untuk Hunian Rumah Tinggal

27 Maret 2022   22:47 Diperbarui: 27 Maret 2022   23:18 2226
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Inspirasi warna cat tembok (Sumber: Pinterest/Fredericia Furniture)

Pemilihan sebuah warna dalam hunian rumah tinggal sangatlah krusial. Dimana warna dalam interior sangatlah mempengaruhi mood seseorang, yang dapat menyebabkan sebuah ruangan menjadi tidak nyaman.

Pemilihan warna dalam sebuah hunian sangatlah berperan penting dan dapat berubah dari waktu ke waktu. Warna netral seperti putih dan krem saat ini paling banyak ditemukan. Namun tidak banyak orang tahu, ada banyak pilihan warna yang unik yang bisa dieksplorasi lebih jauh lagi yang dapat di cocokan dengan konsep rumah yang anda inginkan.

Inilah 5 tips pemilihan warna unik untuk hunian rumah tinggal anda yang dapat menjadi pilihan untuk rumah tinggal.

1. Mencari inspirasi warna cat tembok

Mulailah mencari sebuah inspirasi warna cat tembok melalui pinterest, tumblr, we heart it ataupun Instagram. Dengan mencari inspirasi warna cat tembok kita bisa mendapatkan informasi tentang warna yang sedang trend ataupun warna yang cocok dengan kepribadian kita.

Inspirasi warna cat tembok (Sumber: Pinterest/Fredericia Furniture)
Inspirasi warna cat tembok (Sumber: Pinterest/Fredericia Furniture)

2. Menyesuaikan dengan dekorasi dan furniture yang ada

Apabila pada ruangan terdapat dekorasi seperti lukisan, vas bunga, tanaman, maka diperlukan pertimbangan mengenai warna yang cocok untuk ruangan. Bentuk, warna dan lokasi peletakan perlu diperhatikan agar warna yang dipilih akan serasi dengan dekorasi yang ada.

Warna furniture juga perlu dipertimbangkan untuk pemilihan dari warna dinding agar antara cat dinding, furniture dan dekorasi menjadi suatu kesatuan.

Inspirasi warna sesuai dengan furniture (Sumber: Pinterest/SCULPTURIZE Metal Wall Art)
Inspirasi warna sesuai dengan furniture (Sumber: Pinterest/SCULPTURIZE Metal Wall Art)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun