Mohon tunggu...
Jeremia Ops
Jeremia Ops Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - pelajar

Futsal pok

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Assisi Melakukan Latihan Paskibra di Siang Hari yang Terik untuk Persiapan HUT RI Ke-79

2 September 2024   14:58 Diperbarui: 2 September 2024   15:06 40
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Assisi merupakan salah satu sekolah terbaik di Samarinda, Assisi menempatkan di posisi ketiga sebagai sekolah terbaik di Samarinda. Ekskul di SMA Assisi juga beragam mulai dari futsal, basket, dance, karate, OSN,bulutangkis dan dan masih banyak lagi terutama ekskul Paskibra. Sekitar 1 bulan yang lalu SMA Assisi Samarinda melakukan latihan untuk persiapan HUT RI ke-79 di sekolah. Anggota Paskibra di SMA Assisi sangat berantusias untuk melakukan latihan untuk persiapan HUT RI ke-79 tersebut. Mereka melakukan latihan tersebut mulai dari jam 06.30-17.00 WITA. 

Panas terik matahari di siang hari mereka lalui dan mereka bersemangat untuk melakukan latihan tersebut. Hingga hari yang ditunggu yaitu pada hari Sabtu tanggal 17 Agustus 2024 SMA Assisi melakukan upacara kenaikan bendera merah putih di hari yang cerah dan hikmat. Upacara tersebut dihadiri mulai dari siswa-siswi SD, SMP,dan SMA Assisi dan diikuti oleh guru-guru dan staf pegawai di SMA Assisi. Setelah selesai menanikkan bendera Sang Merah Putih, para anggota Paskibra sangat terharu dan senang, sebab upacara tersebut berjalan dengan lancar dan penuh hikmat. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun