Dalam lini produksinya ada yang dikerjakan oleh karyawan difabel. Mereka ini merupakan bagian karyawan Sritex yang diterima kembali bekerja akibat kecelakaan kerja. Return to Work (RTW) merupakan bagian dari program Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK).Â
Inovasi berkelanjutan dari Sritex, membuktikan perpaduan teknologi industri tekstil dan ekonomi kreatif. Potensi lokal dengan kearifan lokal yang telah merambah pasar global. Sritex melorengkan dunia dalam segala cuaca.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!