Mohon tunggu...
Rut Sri Wahyuningsih
Rut Sri Wahyuningsih Mohon Tunggu... Penulis - Editor. Redpel Lensamedianews. Admin Fanpage Muslimahtimes

Belajar sepanjang hayat. Kesempurnaan hanya milik Allah swt

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Berita Basi, Menjadi Beban dalam Menulis Opini? No Way!

16 Mei 2023   11:42 Diperbarui: 16 Mei 2023   11:46 218
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Maksudnya, kita tetap menulis tema atau berita lama, namun tidak kita kirim ke media, percayalah, satu tema bisa bertahan lebih dari dua Minggu bahkan dengan judul yang sama, hehehe..Afwan curcolnya Redpel media ini ya..

Lantas kirim kemana? Inilah yang sering saya motivasikan kepada para penulis ketika mengisi materi seperti malam ini, yaitu membuat akun di platform umum. Kalau selama ini kita hanya punya akun FB, IG atau Channel telegram, platform umum ini lebih menguntungkan, pembacanya lebih banyak, lebih umum dan tak butuh kekinian. Bebas,menulis apapun asalkan sesuai dengan ketetapan platform tersebut.

 

Dan hari ini, banyak sekali platform umum yang bisa kita miliki, seperti Kompasiana,Retizen Republika, KMB, Suara Netizen Indonesia, Whattpad dan lain sebagainya. Sebagian ada yang bisa dimonetisasi, sebagian tidak. Itu hanya pilihan, yang jelas tujuan utama kita opini tersebar bisa tercapai.

 

Bisa juga dengan membuat akun blog pribadi, yang gratis seperti yang disediakan google, misalnya blogspot.com atau yang berbayar seperti wordpress.com dan lain-lain. Benefitnya untuk kita banyak, hanya dengan sedikit kreatif dan berani improvisasi ternyata selain tulisan kita tetap bisa tayang meski tema gak up to date, juga semakin menajamkan sense opini kita. Karena setiap tulisan ada jodoh pembacanya, maka pasti pada saat yang tepat akan ada pembaca yang tepat pula.

 

Demikian tiga tips dari saya, semoga bisa membantu para penulis di sini yang seolah kehabisan amunisi untuk menulis karena terkendala tema basi. Semoga, setelah membaca tips dari saya jadi bersemangat dan berani bilang, " Berita basi, malas nulis? NO WAY!"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun