Mohon tunggu...
jaya eskaem
jaya eskaem Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Kreator Digital

sampai saat ini saya sendiri masih sangat sulit untuk mendeskripsikan saya ini termasuk orang yang seperti apa...cuma menurut kuis yg saya ikuti difacebook katanya saya ini orangnya baik, pinter, lucu, cuek, apa adanya dan suka menolong orang lain he3....setelah sekian lama hanya bisa menjadi penikmat terhadap tulisan2 dikompasiana yang menurut saya sangat berwarna, saya kemudian tertarik untuk bergabung...semoga saya bisa memberi warna yang lain dikompasiana ini..

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (Sustainable Development Goals)

16 November 2022   09:46 Diperbarui: 16 November 2022   09:52 231
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Author:  Vicky Milenia Ramadhina Putri, SKM 

                 (Mahasiswa Pascasarjana Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin)

Makassar, 15 November 2022

Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (Sustainable Development Goals/SDGs) merupakan agenda yang telah disepakati oleh para pemimpin dunia secara resmi di Markas Besar Perserikatan Bangsa-Bangsa yang dijadikan sebagai kesepakatan pembangunan secara global dengan tema "Mengubah Dunia Kita: Agenda 2030 untuk Pembangunan Berkelanjutan".

Sustaible Development Goals (SDGs) ini berisikan 17 tujuan dan 169 target yang merupakan rencana aksi secara global untuk 15 tahun ke depan (2016-2030) dimana salah satu tujuan yang ingin dicapai adalah "Mengakhiri Kemiskinan dalam Segala Bentuk dan Dimanapun".

Untuk mencapai tujuan "Mengakhiri Kemiskinan" ini di tahun 2030, maka seluruh pemimpin dunia bersepakatan telah menentukan target-target yang akan mereka capai di tahun 2030. Target-target tersebut meliputi:

  • Menghapus kemiskinan ekstrim dengan daya beli sekitar Rp. 7.800 per hari.
  • Mengurangi setidaknya separuh dari jumlah penduduk miskin berdasarkan definisi nasional
  • Pada tingkat nasional mengimplementasikan system dan ukuran perlindungan sosial yang tepat bagi semua level masyarakat.
  • Memastikan seluruh penduduk mendapatkan hak setara mengakses sumber ekonomi, kepemilikan dan akses pada lahan serta memastikan mereka memperoleh akses teknologi
  • Membangun yang dibutuhkan dan layanan keuangan termasuk keuangan mikro, daya tahan dan kesiapa masyarakat miskin dan kelompok rentan menghadapi perubahan iklim, krisis lingkungan, ekonomi, sosial, dan bencana.

Berdasarkan tujuan dan target-target yang ingin dicapai diatas, maka sebagai mahasiswa dan warga Negara yang baik dibutuhkan peran serta kita semua agar tujuan tersebut dapat terealisasi. Sebagai mahasiswa harus bisa mempelajari dan memaknai teori yang diperoleh selama menempuh pendidikan karena secara tidak langsung, ketika kita mampu memposisikan diri sesuai dengan passion kita yang kemudian di aplikasikan untuk Negara maka kita sudah mampu berkontribusi dalam merealisasikan Sustaible Development Goals (SDGs).

Jika Sustaible Development Goals (SDGs) dapat terealisasi, maka Negara kita mampu menjadi Negara yang lebih maju lagi di tahun 2030.

Tulisan ini sebagai salah satu pemenuhan tugas mata kuliah kebijakan dan manajemen kesehatan 

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun