Dengan demikian, setiap Hari Raya Idul Fitri di Sanghyang Rajadesa, Ciamis, bukan hanya menjadi momen untuk merayakan kemenangan spiritual, tetapi juga untuk memelihara dan mewarisi tradisi berharga melalui Ziarah Makam.Â
Sebuah persembahan yang indah bagi leluhur dan warisan yang akan terus dijaga kelestariannya oleh generasi mendatang.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!