Mohon tunggu...
Jandris Slamat Tambatua
Jandris Slamat Tambatua Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Pascasarjana MSDM, Pemerhati Lingkungan, Competency Assessor

"Manusia Kerdil Yang Berusaha Mengapai Bintang"

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

" MAY DAY" Harapan dan Kenyataan

1 Mei 2023   03:34 Diperbarui: 1 Mei 2023   05:26 123
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Birokrasi. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

Titik hitam dibalik gemuruh.

Basahi rongga malah tertuduh.

Bicara lantang teriakan buruh.

Secarik makna gores lenyap sepenuh.

Massa dan waktu hantaran teduh.

Menantang ombak singkirkan separuh.

Sorak-sorai campuran nan keruh.

Teriak ku keras tak usah di suruh.

Sahabat Kompasiana, usai lebaran aksi May Day pun tiba, sebagai peringatan Hari Buruh Internasional yang jatuh pada hari Senin tanggal 1 Mei 2023.

Teriak lantang tuntutan kaum buruh atau isu May Day 1 Mei bergemuruh, menyerukan suara hati curahan kalbu.
Demi satu tuntutan bersama-sama, semoga dikabulkan seruan hati kami.....

1. Cabut Omnibus Law UU No 6 Tahun 2023 tentang Ciptaker.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun