Mohon tunggu...
James Mansula
James Mansula Mohon Tunggu... Guru - Teaching is Passion, is not a Job

Guru Geografi, Alumni SM-3T, Alumni PPG SM-3T, Bigreds Regional Kupang

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Demonstrasi Kontekstual Modul 3.2 Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya

1 November 2024   10:00 Diperbarui: 1 November 2024   10:12 427
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Apa saja modal utama yang dimanfaatkan oleh pemimpin pembelajaran dalan tayangan video? lalu bagaimana pemanfataannya?

Modal Manusia

  • Siswa mengerjakan tugas yang diberikan untuk menciptakan suasana kelas yang nyaman dan menyenangkan
  • Guru yang kreatif yang dapat mengembangkan aset dalam kelas

Modal Sosial

  • Rekan sejawat dapat melakukan kolaborasi untuk membuat prakarsa perubahan
  • Siswa dari kelas 2 dan 6 SD bersedia untuk diwawancarai

Modal Fisik

  • Ruang kelas  dihias sedemikian rupa sehingga menumbuhkan semangat untuk belajar
  • Meja dan kursi yang posisinya diubah untuk kenyaman
  • Hiasan dinding yang dibuat sangat kreatif sehingga memperindah ruang kelas

Modal Agama dan Budaya

  • Budaya senyum, salam, sapa, sopan dan santun (5S) kepada guru saat masuk kelas
  • Budaya gotong royong dan kerja sama dalam menghias kelas impian

Modal Finansial

  • Dana BOS yang digunakan untuk menunjang pembelajaran di kelas
  • Uang kas kelas yang digunakan untuk mempersiapkan alat dan bahan

Modal politik

  • Kolaborasi dengan wali kelas 2 dan kelas 6 sehingga dapat melaksanakan observasi dan wawancara dalam kelas

Modal Lingkungan atau Alam

  • Bahan ramah lingkungan yang digunakan untuk membuat hiasan dinding

Kupang, 31 Oktober 2024

James Gerson Mansula, S.Pd.,Gr

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun