Mohon tunggu...
Inovasi

Sistem Informasi Administrasi Sumbangan Pembinaan Pendidikan Berbasis Web

26 Oktober 2017   08:42 Diperbarui: 26 Oktober 2017   09:11 1148
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

SD Al Firdaus merupakan sekolah dasar swasta inklusi yang terletak di Surakarta. Sama seperti institusi pendidikan lainnya, pada SD Al Firdaus terdapat biaya pendidikan yang harus dibayarkan oleh orangtua atau wali murid. Biaya pendidikan ini mencakup SPP, paket semester, PPDB serta pendampingan khusus. Sistem pembayaran yang dilakukan pada SD Al Firdaus melakukan kerjasama dengan 2 pihak bank berbeda. Hal ini yang membuat bendahara SD Al Firdaus mengalami kesulitan dalam perekapan data pembayaran. Data pembayaran yang diterima oleh kedua pihak bank ini memiliki perbedaaan field. Oleh karena itu dibuatlah "Sistem Informasi Administrasi Sumbangan Pembinaan Pendidikan Berbasis Web pada SD Al Firdaus Surakarta".

Pada sistem ini terdapat beberapa fitur yang dapat memudahkan bendahara seperti  generate tagihan, import data pembayaran melalui excel, sinkronisasi data pembayaran serta tagihan dan cetak tagihan. Berikut merupakan tampilan dari sistem ini :

Sistem diawali dengan melakukan login terlebih dahulu. Pada bagian ini bendahara dapat menginputkan username dan password untuk menggunakan sistem ini.

dok.pribadi
dok.pribadi
Untuk memulai menggunakan sistem ini bendahara harus melakukan input tagihan berdasarkan tingkatnya. Nantinya tagihan ini akan di generate pada masing-masing siswa sesuai dengan tagihan yang harus dimiliki

dok.pribadi
dok.pribadi
Generate tagihan dilakukan untuk memberikan tagihan yang dimiliki oleh siswa pada setiap semesternya. Sehingga akan terlihat data tagihan yang harus dibayarkan siswa selama 1 semester.

dok.pribadi
dok.pribadi
import data pembayaran dilakukan ketika bendahara sudah memiliki data pembayaran dari pihak bank. Sebelum melakukan import data, Bendahara harus menyesuaikan field data terlebih dahulu.

dok.pribadi
dok.pribadi
Setelah data pembayaran sudah terinput dilakukan proses sinkronisasi. Proses sinkronisasi akan muncul ketika terdapat data pembayaran yang belum disesuaikan dengan data tagihan. Untuk melakukan penyesuaiannya dilakukan klik button sinkronisasi

dok.pribadi
dok.pribadi
Apabila terdapat data tagihan yang belum dibayarkan oleh orangtua atau wali murid maka bendahara dapat mencetak surat tagihan yang didasarkan pada tiap semester di setiap bulannya.

Dok.pribadi
Dok.pribadi
Selain sistem yang digunakan oleh bendahara, terdapat pula website yang ditujukan untuk orangtua atau wali murid. Website ini hanya memerlukan login username serta password siswa. Akan ditampilkan data pembayaran serta data tagihan yang dimiliki oleh siswa

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun