Langsung pada intinya saja ya,Â
Jika kita merasa belum cukup pandai, janganlah mudah untuk menyerah. "Aku ga pinter, aku ga bisa, aku malu" Pasti ada dari kalian yang memiliki opini tersebut terhadap diri sendiri. NO! Jangan terlalu keras sama diri kalian sendiri. Diri kalian juga butuh perhatian,Â
Coba deh katakan pada dirimu, yakini bahwa kalian pasti bisa. Dengan usaha dan belajar tentunya. Gausah belajar yang berat-berat, contohnya kalian mengikuti seminar atau webinar itu sudah sangat mengisi pengetahuan kalian lo. pasti kegiatan tersebut ada hal baru yang kalian dapatkan. pada dasarnya manusia itu cerdas. namun bagaimana caranya kita mengasah, dan mengembangkan kecerdasan tersebut.Â
perihal pandai atau pintar bukan hanya di sekolah saja, di luar kita juga bisa. tidak semua kecerdasan diukur dengan rata-rata nilai di sekolah. manusia pandai dalam bidangnya masing-masing. tidak semua orang memiliki kemampuan yang sama bukan? Pointnya percayalah pada dirimu sendiri, kalian akan menjadi patner yang terbaik di bidang apapun dan dimana pun. kecerdasan tidaklah berada di satu tempat saja, bahkan bisa dimana saja.Â
 Jika kita tidak menjadi murid yang berprestasi di sekolah, kita harus memiliki pengalaman dunia yang berkualitas diluar sekolah
Hidup anda adalah kisah anda, dan pertualangan di depan anda adalah perjalanan untuk memenuhi tujuan dan potensi kita sendiri.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H