Mohon tunggu...
Ivan Dias
Ivan Dias Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Mahasiswa Program Studi Manajemen

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Stress & Kecanduan Rokok, Hanya Kurang Bahagia

17 Juni 2023   14:05 Diperbarui: 17 Juni 2023   14:08 460
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dengan memberikan fasilitas berupa psikolog maupun psikiater bersertifikat, profesional serta berpengalaman dan juga terlatih yang akan mampu membantu  remaja dalam menyelesaikan masalah mereka maupun mendengar keluh kesah yang mereka hadapi. Selain itu, kami juga menyediakan Focus Group Discussion (FGD) dan juga komunitas untuk para remaja saling mendukung akan membantu kesehatan mental mereka menjadi lebih baik dan sadar bahwa mereka tidaklah sendiri dan masih ada orang baik di sekitarnya yang juga mau berjuang. 

Bekerja sama dengan berbagai pihak seperti penyedia tempat atau cafe serta kampus yang memiliki banyak mahasiswa perokok aktif. Jenis pelayanan yang kami tawarkan menyediakan forum dalam versi online bagi yang memiliki kesibukan waktu dan offline bagi yang ingin lebih intens dalam menyampaikan keluh kesah sehingga tidak mudah stress. Akan ada juga konten-konten menarik melalui media sosial instagram yang mengajak para perokok untuk berhenti demi kesehatan yang lebih baik.

Dengan adanya Support Sharing maka para remaja akan semakin sadar akan pentingnya kesehatan mental dan pentingnya dukungan komunitas untuk mereka.  Apa yang diharapkan dari ide ini? Tentunya agar rasa stress para remaja yang menyebabkan kecanduan merokok mereka berkurang serta menghasilkan kondisi fisik maupun mental remaja menjadi lebih sehat. Oleh karena itu, memanfaatkan peluang Support Sharing kami yakin bahwa Anda bisa menghasilkan bisnis yang menjanjikan serta memberikan dampak positif bagi para remaja yang ingin berhenti merokok maupun remaja yang ingin memiliki mental yang sehat. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun