Bertanya. Hati selalu bertanya
Akankah datang suatu masa
Dimana hati ini akan bertemu dengan hati lainnya
Untuk ditinggal selamanya
Karena hati hanya ingin kepastianÂ
Untuk mendapatkan kepastianÂ
Harus ada yang berkorbanÂ
Dan logika lah yang harus dikorbankan
Terkadang jatuh cinta mejadikan kita bodoh
Dengan semua kata- kata yang membosankan
Tapi seperti itulah cara hati bekerja
Dia tak pernah hiraukan apapun
Yang ia tahu hanya ia tahu ia harus berkorban
Untuk orang yang membuatnya jatuh ke dalam cinta
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI