Mohon tunggu...
Itha Abimanyu
Itha Abimanyu Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Best In Fiction Kompasiana Awards 2024

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Rindu yang Menyalami Luka

18 Oktober 2022   09:16 Diperbarui: 18 Oktober 2022   09:21 311
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

RINDU YANG MENYALAMI LUKA

Aku keluhkan rindu
Ia yang datang terburu-buru
Disapanya beberapa ingatan
Menyalami segala kenangan

Apalah daya ...
Ketika rasa lebih mudah dijelaskan air mata
Larut mengais suram
Terdiam menikmati apa yang menghunjam

Baca juga: Ketika Luka Bicara

Sementara aku terus berputar pada pusaran waktu
Jenakanya, tak mampu mengusir rindu
Duhai! Tertawalah diri sendiri
Luka menjadi penting, lebih dari puisi hari ini

Sumedang, 18 Oktober 2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Baca juga: Rindu Berkisah

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun