Mohon tunggu...
Itha Abimanyu
Itha Abimanyu Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Best In Fiction Kompasiana Awards 2024

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Akan Tiba Saatnya Nanti

19 November 2021   15:53 Diperbarui: 19 November 2021   16:03 279
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Akan tiba masanya nanti
Tergeletak di pelataran sepi
Datang hari tinggali jasad sendiri
Napas terhenti, roh melayang pergi

Ilalang perlahan merundukkan diri
Burung murai terbangnya sampai di sini
Takkan lagi sanggup bersenandung dengan matahari
Gugur kemboja, hujan senandungkan elegi

Terbebaslah dari penderitaan duniawi
Putuskan segala apa yang ada di hati
Memberi peringatan bagi yang ditinggal pergi
Sungguh tak bisa lari menghindari

Kematian rahasia Ilahi
Tuhan sendiri yang tahu kapankah akan terjadi
Ketentuan yang pasti dialami
Kapan giliranmu pergi? Siapkan bekal untuk menghadapi

Sumedang, 19 November 2021

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun