Berpartisipasi dalam lomba memberikan anak tujuan yang jelas dan motivasi untuk berusaha keras dalam mencapai hasil terbaik.
7. Pengakuan dan Apresiasi
Prestasi dalam lomba dapat memberikan pengakuan dan apresiasi, yang penting untuk perkembangan positif dan semangat anak.
Secara keseluruhan, lomba individu dapat mendukung pertumbuhan pribadi dan akademik anak dengan berbagai cara.
Terlepas dari semua manfaat yang ada, yang terpenting anak-anak bisa bahagia menikmati  masa kanak-kanaknya. Begitu pula orang tuanya, dan semua peserta camper Van  yang mempunyai motto, " Jangan lupa bahagia."
Penasaran dengan keseruan dan keasyikan acaranya?Â
Yuk simak videonya.Â
Sumber : YouTube @Isti Yogiswandani channelÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H