Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Ibu rumah tangga - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Peringkat 3 dari 4.718.154 kompasianer, tahun 2023. Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Lomba dan Program Tahfidz Sebagai Pembiasaan di MI Plus Bahrul Ulum

25 Januari 2024   15:03 Diperbarui: 26 Januari 2024   21:25 306
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Apel Pembukaan Lomba Tahfidz Qur'an di MI plus Bahrul Ulum (dokpri)

Penampilan kelas 1 As Syafi'i Gerak dan lagu Ampar-ampar pisang  (dokpri)
Penampilan kelas 1 As Syafi'i Gerak dan lagu Ampar-ampar pisang  (dokpri)

Yuk simak video nya..


Selain itu, kelas 1 As Syafi'i MI plus Bahrul Ulum juga menampilkan tahfidz surat Az zalzalah dan Al Qori'ah.

Tahfidz Qur'an oleh kelas 1 As Syafi'i MI Bahrul Ulum Buluh Krandegan Kebonsari Madiun (dokpri)
Tahfidz Qur'an oleh kelas 1 As Syafi'i MI Bahrul Ulum Buluh Krandegan Kebonsari Madiun (dokpri)

Tahfidz ini merupakan program hafalan Al Qur'an yang merupakan pembiasaan dan dilakukan setiap hari di MI plus Bahrul Ulum Buluh Krandegan Kebonsari Madiun.


Surat Az zalzalah(kegoncangan) menceritakan tentang kegoncangan saat terjadi hari kiamat atau hari pembalasan.

Begitu pula surat Al Qori'ah (hari kiamat), juga berisi tentang kondisi yang terjadi saat hari kiamat.

Surat ini mengingatkan kita tentang hari pembalasan yang pasti akan terjadi.

Semoga menjadi ibrah dan peringatan bagi kita bersama.

Videonya bisa disimak di sini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun