Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Sarapan di Warung Jawa Bu Parti dengan 33 Masakan

1 Oktober 2023   07:06 Diperbarui: 1 Oktober 2023   14:37 1409
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Yuk sarapan di warung masakan jawa Bu Parti dengan 33 masakan.  Nasi pecel paru dan nasi oblok-oblok lauk paru (dokpri)

Terkadang mengirim pesan ke teman-temannya minta dijemput, sebab untuk menelepon sudah susah berbicara. 

Yuk Sarapan di Warung masakan Jawa Bu Parti dengan 33 masakan (dokpri)
Yuk Sarapan di Warung masakan Jawa Bu Parti dengan 33 masakan (dokpri)

Bakda subuh kami mulai bersiap. 

"Ayo, Dek. Segera berangkat. Nanti kesiangan! "

Aku gegas duduk di samping suami dan berangkat. 

Suasana pagi masih segar dan sepi. Kami melaju ke arah Madiun dan berbelok ke arah Ngawi. 

"Dek, temanku ada yang mau ikut bareng. Nanti ketemuan di terminal Maospati, " Kata ayah. 

"Oke! " Rumahnya Maospati? "

"Bukan, Pacitan, tapi sedang menengok cucu di Magetan."

"Oh, ya sudah! " Kalau dari Magetan tidak terlalu jauh. 

Tak lama kami sudah sampai di Maospati. Masih pukul 06.45.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun