Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Pondok Catur Kini Wow, Resto Alam yang Memberi Kesan Mendalam

17 September 2023   14:11 Diperbarui: 17 September 2023   21:47 621
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Wisata Monumen Kresek, bukti tragedi berdarah, kekejaman G30S/PKI di desa Kresek (dokpri) 

Lebih ke atas  lagi, tempat wisata sejarah yang fenomenal. Monumen Kresek. Cikal bakal tempat wisata yang memicu pertumbuhan daerah Kresek. 

Tempat wisata ini sekaligus selalu menjadi pengingat dan pembelajaran peristiwa tragedi berdarah yang terjadi di desa Kresek. 

Wisata Monumen Kresek, bukti tragedi berdarah, kekejaman G30S/PKI di desa Kresek (dokpri) 
Wisata Monumen Kresek, bukti tragedi berdarah, kekejaman G30S/PKI di desa Kresek (dokpri) 

Pembunuhan dan pembuangan mayat para tokoh dan ulama yang dilenyapkan oleh G 30 S/ PKI. 

Kembali ke 2 restoran terlama di Desa Kresek adalah Pondok Catur dan Syam warung Caping Gunung. 

Restoran caping gunung mempunyai pemandangan alam yang sangat indah. 

Lokasi yang sangat menguntungkan untuk sebuah resto alam. 

Di bagian depan, bisa memanjakan pandangan mata dengan hamparan sawah dan perbukitan yang indah. 

Sementara kolam-kolam ikan buatan dibangun apik dan artistik, sekaligus menjadi tempat penampungan ikan segar yang siap ditangkap saat ada pengunjung yang memesan menu ikan bakar, atau masakan ikan lainnya. 

Sungai yang mengalir alami, dengan batu-batu besar menjadi pemandangan indah dan nilai plus restoran ini. 

Saat air melimpah, di sini juga ada wisata tubing. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun