Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

5 Cara Mengonsumsi Kepiting yang Aman Meski Tinggi Kolesterol

14 Juni 2023   17:29 Diperbarui: 14 Juni 2023   17:48 853
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lontong kepiting kuah merah, terong rebus (dokpri) 

Mengonsumsi seafood tanpa batasan, bisa memicu kolesterol tinggi.

Meski seafood juga menyehatkan karena tinggi kandungan omega-3 nya, tapi untuk mengonsumsi seafood termasuk kepiting, kita perlu memperhatikan beberapa hal, seperti anjuran halodoc. com :

1. Batasi porsinya. 

Menurut American Heart Association, konsumsi kolesterol yang dianjurkan tidak lebih dari 300 miligram/hari.

Seafood yang diijinkan sekitar 8 ons dalam seminggu, dengan jumlah kalori total 226 miligram. 

Jika melebihi batas dan kolesterol menumpuk dalam pembuluh darah, bisa menyebabkan penyakit jantung dan stroke. 

2. Masak dengan cara sehat

Seafood tidak dianjurkan dimasak dengan cara digoreng. 

Kepiting rebus (dokpri) 
Kepiting rebus (dokpri) 

Memasak seafood dengan cara digoreng bisa meningkatkan kadar lemak trans dalam tubuh. 

Untuk itu seafood sebaiknya direbus, dikukus, di tim, dipanggang, atau ditumis dengan sedikit minyak. 

3. Memasak menggunakan rempah-rempah. 

Memasak seafood tidak perlu menambahkan banyak garam dapur karena rasanya sudah gurih. 

Beberapa jenis rempah bisa ditambahkan seperti jahe, bawang putih dan merica. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun