Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Membentuk Komunitas, Bergabung Dalam Kesamaan

10 Juni 2023   09:37 Diperbarui: 10 Juni 2023   11:11 507
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Wisata kuliner di Ponorogo (dokpri) 

Ruang publik gratis di Madiun (dokpri) 
Ruang publik gratis di Madiun (dokpri) 

Lebaran kemarin begitu juga. Saat Mbak Sri tetap di Madiun, saya malah nyekar ke Surabaya dan mudik ke Purworejo. Anak-anak saya juga mudik semua, jadi saya asyik wira-wiri dan bercengkrama bersama anak-anak dan suami. 

Mbak Sri sendiri mungkin juga sibuk mempersiapkan keberangkatan haji meski tidak mudik, jadilah pertemuan gagal maning, hehehe.. 

Kalau membentuk komunitas kompasiana berdasarkan tempat tinggal, jika ingin anggotanya lebih banyak, lebih tepat kalau tidak hanya Madiun, tapi Madiun dan sekitarnya. 

Agar lebih spesifik, mungkin Karesidenan Madiun. 

Karesidenan Madiun terdiri dari  satu kota dan lima kabupaten, yaitu :

-Kota Madiun

-Kabupaten Madiun

-Kabupaten Magetan

-Kabupaten Ngawi

-Kabupaten Pacitan

 -Kabupaten Ponorogo.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun