Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Tradisi Pilihan

Meliput ala Wartawan, Hobi Saat Ramadan

13 April 2023   15:44 Diperbarui: 13 April 2023   15:45 1657
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tongseng ayam, hasil masakan saya (dokpri) 

 Saya ingin mengetahui situasi dan kondisi di toko baju pada bulan Ramadan saat menjelang lebaran, itu seperti apa. 

2 Menjahit.

Hobi ini akan saya lakukan jika saya ingin menjahit baju untuk sendiri.

Itulah sebabnya, saya pergi ke toko baju, untuk membandingkan, lebih baik membeli baju jadi atau menjahit sendiri baju yang akan saya kenakan. 

Hobi menjahit sangat bermanfaat di musim menjelang lebaran seperti ini. 

Biasanya para penjahit sudah full booked, dan sudah tidak menerima order menjahit lagi. 

Tentunya dengan menjahit sendiri akan sangat menguntungkan. 

3. Memasak

Hobi yang satu ini juga tidak kalah seru dibandingkan hobi lain saat Ramadan. 

Mencoba bermacam resep tentu mengasyikkan. Apalagi bisa jadi bahan konten. Eh.. 

Tongseng ayam, hasil masakan saya (dokpri) 
Tongseng ayam, hasil masakan saya (dokpri) 

Meski begitu, hobi yang satu ini sering menjadikan orang sirik. Sehingga hobi memasak dan diunggah ke medsos, ada saja yang menganggap pamer. 

Padahal, jika dipandang sebagai hobi, apa bedanya dengan mengunggah kegiatan lain? 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Tradisi Selengkapnya
Lihat Tradisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun