Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Parenting Pilihan

Mengajak Anak Asyik Belajar, Memanfaatkan Privilese di PSC Kota Madiun

15 Maret 2023   13:44 Diperbarui: 15 Maret 2023   13:53 1212
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

PSC menjelang malam (dokpri) 
PSC menjelang malam (dokpri) 

PSC tidak hanya menjadi tempat refreshing dan bersantai bersama keluarga, tapi banyak hal-hal menarik yang bisa dipelajari dan diajarkan kepada anak-anak. 

Di PSC ini, Anak-anak bisa mengenal Patung Merlion yang merupakan ikon negara Singapura. 

Patung Merlion, ikon negara Singapura (dokpri) 
Patung Merlion, ikon negara Singapura (dokpri) 

Tidak ada salahnya memperkenalkan anak pada keberadaan negara-negara di dunia, melalui ikon yang dibangun miniaturnya di PSC. 

Wawasan anak akan jauh melesat, bisa jadi melampaui pengetahuan anak-anak lain yang jauh dari lokasi PSC. 

Orang tua, atau mungkin guru yang mengajak murid-muridnya ke PSC, bisa menceritakan tentang ikon negara yang ada di situ, dan sekilas bercerita, di mana letak negara tersebut, dengan deskripsi yang disesuaikan dengan umur mereka. 

Keuntungan memanfaatkan PSC untuk mengajak anak belajar, karena ada visual 3 dimensinya, sehingga anak-anak bisa lebih mudah mencerna dan tertarik dengan miniatur ikon negara yang tersedia. 

Misalnya, saat berada di sekitar Patung Merlion, kita bisa menceritakan kalau patung itu aslinya ada di negara Singapura. 

Negara kecil yang maju sangat pesat, dan penduduknya kaya raya. 

Miniatur kabah yang gemerlap di malam hari (dokpri) 
Miniatur kabah yang gemerlap di malam hari (dokpri) 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun