Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Mengulik Panoramic, Kereta yang Siap Diluncurkan PT KAI

29 September 2022   19:09 Diperbarui: 29 September 2022   20:44 2861
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

1. PT KAI berniat meningkatkan pelayanan kepada pelanggan. 

2. Perjalanan dengan kereta api semakin menarik dengan keleluasaan menikmati keindahan panorama selama perjalanan. 

3. Perjalanan menggunakan kereta Panoramic lebih nyaman, karena getaran yang ditimbulkan lebih minim. 

4. Waktu tempuh lebih cepat

Sementara ini, kereta panoramic sedang menjalani penyempurnaan desain interior, dan telah menjalani bermacam uji kelayakan. 

Dalam open house di Balai Yasa Surabaya ini, PT KAI bertekad agar masyarakat dapat melihat bagaimana dapur kereta api.

Dalam acara ini, PT KAI juga menyediakan stan-stan UMKM untuk memberdayakan masyarakat sekitar. Sehingga diharapkan Balai Yasa tidak hanya berfungsi sebagai bengkel perawatan sarana kereta api, tapi lebih luas lagi memberikan manfaat edukasi dan mendongkrak perekonomian. 

Ke depannya PT KAI akan bekerjasama dengan dinas pariwisata dan dinas perekonomian. 

Ada satu hal yang pasti menjadi pertanyaan semua orang. Berapa harga tiket kereta api Panoramic ini? 

Sayangnya PT KAI belum bersedia membocorkan. 

Jadi.. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun