Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Ibu rumah tangga - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Peringkat 3 dari 4.718.154 kompasianer, tahun 2023. Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Es Tungtung Pak Djie, Cuma 4 Ribu, Menarik, Enak, Porsi Banyak

7 Juni 2022   14:21 Diperbarui: 7 Juni 2022   14:33 1025
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
(Dokpri) Cuma 4 ribu, tak kalah dengan yang harga 5 kali lipatnya di resto.

"Pesen apa, Mas? " Tanyaku pada Ay(ah), suamiku. 

"Es krim kacang ijo saja, " Jawabnya. 

"Kacang ijo satu, rujaknya satu, Mas. " Pesanku pada Mas penjual,menyebutkan varian es krim yang kupilih. 

Ada 4 varian es krim yang tersedia, yaitu :

1. Es krim rujak. 

2. Es krim kacang ijo. 

3. Es krim tape ketan roti

4. Es krim roti. 

Harganya semua sama, 4 ribu rupiah per porsi. Murah kan? 

 Penjualnya sepasang anak muda kembar yang asyik melayani pembeli. Mereka melanjutkan bisnis es krim ayahnya yang sudah dirintis puluhan yang lalu dan masih survival sampai sekarang. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun