Mohon tunggu...
Kelana Swandani
Kelana Swandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Apa Itu Klikbait, Kelebihan dan Kekurangannya

25 Mei 2022   16:42 Diperbarui: 24 Juni 2022   12:26 1019
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

1. Memilih salah satu bagian atau kalimat dalam konten yang dirasa paling menarik. 

Misalnya dalam konten kuliner : 

-Gorengan segede gaban cuma seribu, -Bakso gunung meletus yang bikin kenyang

- Es Roro wilis yang cantik dan eksotik, dll... 

2. Membuat teka teki atau pertanyaan yang jawabannya ada dalam konten, misalnya, 

-Bagaimana mengatasi pasangan selingkuh? 

- Berapa gaji Presiden, wakil dan para menteri? 

- Apa yang harus dilakukan jika anak-anak tantrum di tempat umum? 

3. Menggunakan emosi untuk mendekati pembaca atau audiens:

- Apa yang harus anda lakukan jika pasangan berkata kasar. 

- Tips menghadapi pasangan yang suka melakukan KDRT. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun