Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Ibu rumah tangga - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Peringkat 3 dari 4.718.154 kompasianer, tahun 2023. Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Segar Pilihan

Es Serut melon, Super Simple Penurun Tensi

18 April 2022   19:13 Diperbarui: 21 April 2022   15:09 1074
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Es serut melon dengan simple sirup (air gula) dan yang satu memakai sirup cocopandan.

2. Memenuhi kebutuhan gizi ibu hamil. 

3. Bermanfaat untuk pencernaan. Memudahkan buang air besar. 

4.Memperkuat sistem imun dan mencegah infeksi.

 5. Melon mengandung vitamin B6 yang membantu merangsang pembentukan serotonin. Serotonin yaitu zat kimia otak dengan banyak fungsi, di antaranya bermanfaat untuk menstabilkan emosi. 

6. Buah melon mengandung vitamin C yang dibutuhkan untuk pembentukan kolagen. Kolagen ini bermanfaat untuk peremajaan kulit. untuk kulit
Jika Anda ingin mencerahkan kulit secara alami, cobalah mengonsumsi melon setiap hari. Melon mengandung vitamin C yang penting untuk pembentukan kolagen. Kolagen dibutuhkan untuk peremajaan jaringan kulit. 

 8. Membantu mengontrol gula darah. 

9. Buah melon juga mengandung lutein dan zeaxanthin. Keduanya tergolong sebagai karotenoid, yakni zat yang merupakan bahan baku vitamin A, yang mampu melindungi jaringan mata.

Di samping beragam manfaat di atas, melon juga sangat bagus dikonsumsi saat berbuka puasa. Karena kandungan airnya yang tinggi bisa menghindari terjadinya dehidrasi. Kebugaran tubuh terjaga karena selalu terhidrasi. 

Berminat mencobanya? 

Selamat berpuasa. Semoga puasa kita lancar dan berkah. Aamiin... 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Segar Selengkapnya
Lihat Segar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun