Mohon tunggu...
Ismiyatun Laelatisyiami R
Ismiyatun Laelatisyiami R Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa UIN Walisongo Semarang

Arabic Education

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Ekstrakurikuler adakan Science Sederhana Membuat Play Dough di SDIT Persatuan Islam 01 Brebes

30 Januari 2022   21:25 Diperbarui: 30 Januari 2022   21:32 413
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Assalamualaikum Wr. Wb

Halo anak Sholeh-Sholekhah

Alhamdulillah, Sabtu 29 Januari 2022 kali ini ekstrakurikuler kita tentang Simple Science  (Sains Sederhana) yaitu membuat play dough / plastisin / Malam. Kalian keppo ?? Mau tau cara buatnya ?? Yukk simak baik-baik yaaa

Caranya kita siapkan terlebih dahulu alat dan bahannya : 

1. tepung terigu

2. garam halus 

3. Air 

4. Minyak goreng 

5. Pewarna 

6. Alas / nampan kecil

7. Cetakan

Cara membuat :

1. Siapkan terlebih dahulu alat dan bahan 

2. Ambil tepung terigu dan garam kemudian Aduk supaya tercampur rata 

3. Siapkan air 100ml dan campurkan dengan pewarna yang kalian inginkan 

4. Selanjutnya campurkan air dengan adonan terigu yg sudah tercampur dengan garam lalu beri minyak goreng secukupnya

5. Aduklah dan remaslah hingga merata 

6. Jadilah play dough dan siap dibuat kreasi

img-20220129-wa0028-61f69ed706310e10ed5a02d7.jpg
img-20220129-wa0028-61f69ed706310e10ed5a02d7.jpg
Selamat Mencoba dan Semoga Berhasil  

Semoga Bermanfaat 

Wassalamu'alaikum Wr. Wb

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun