Satu hal yang harus kalian ingat, seberapa panjang kalimat yang kalian rangkai untuk menghujat seseorang, sepanjang itu pula langkah yang telah di ambil orang itu untuk terus mengembangkan diri....
Wahai para penghujat, bangunlah! Hari sudah sore dan kamu tak melakukan apa-apa hari ini. Sudah seharusnya kalian malu karena itu jauh lebih terhormat dibandingkan terus bersembunyi di balik sebuah pembenaran.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI