Mohon tunggu...
Ismilatul Ilma
Ismilatul Ilma Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Siswa

Membaca

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Hari Sumpah Pemuda

2 November 2022   19:43 Diperbarui: 2 November 2022   19:55 172
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tanggal 28 Oktober adalah hari sumpah pemuda,untuk memperingati hari sumpah pemuda, SMP negri 2 labuhan Haji melaksanakan upacara bendera, petugas dalam upaca bendera itu semuanya adalah OSIS kecuali yang menjadi protokolnya.

Siswa siswi  dan guru menggunakan pakaian adat nusantara,yang paling banyak di gunakan itu adalah pakaian adat Sasak dan Bali,ada juga yang menggunakan pakaian adat  minang kabau dan pakaian adat lainnya.Uparaca berjalan dengan baik dan tertib.

Setelah  upacara bendera selesai,untuk hiburan  anak-anak teater menampilkan sebuah pertunjukan tentang Indonesia yang di jajah oleh Belanda.Adegan tersebut memberitahukan kita bahwa betapa kerasnya perjuangan para pahlawan demi merdeka.

Setelah pertunjukan tentang Indonesia yang di jajah oleh Belanda,ada tarian  Nusantara dalam tarian tersebut kita bisa mengetahui bahwa Indonesia mempunyai beragam suku bangsa.

Setelah acara tersebut besok nya pada tanggal 29 Oktober untuk merayakan hari sumpah pemuda diadakan sebuah bazar.Kelas 7,8,9 menjual jenis makanan yang berbeda kelas 7 membuat minuman,kelas 8 membuat makanan ringan,dan kelas 9 membuat makanan berat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun