5. Murid mampu bekerjasama  membuat keyakinan kelas bersama dengan guru dalam bentuk poster
6. Seluruh warga sekolah menghargai dan menghormati keyakinan sekolah yang mereka miliki
Linimasa Tindakan
1. Mengimplementasikan konsep-konsep inti dalam modul budaya positif melalui pembentukan keyakinan kelas yang telah  dilaksanakan pada awal semester genap dengan mengikuti langkah-langkah yang telah dirancang sebelumnya:
2. Menanyakan pada diri murid suasana kelas yang bagaimana yang menjadi impian mereka (tentang guru dan teman-teman di kelasnya)
3. Menanamkan pemahaman murid terkait konsep keyakinan kelas.
4. Mengijinkan murid mengutarakan masalah yang mereka hadapi di kelasnya dan harapan kelas yang membuat murid merasa nyaman.
5. Mengambil kesimpulan dari beragam ide yang dimiliki murid
6. Mengubah ide menjadi keyakinan kelas dan menyajikannya dalam bentuk poster. Keyakinan kelas yang dibuat berupa panduan tingkah laku dengan kata-kata positif.
7. Guru dan murid membuat cap tangan sebagai bentuk kesepakatan bersama atas keyakinan yang telah dibuat.
8. Guru dan murid melakukan refleksi bersama dengan melihat bersama poster