Mohon tunggu...
Irwan Rinaldi Sikumbang
Irwan Rinaldi Sikumbang Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

menulis untuk menikmati kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Berpelukan di Bandara, Cukup Tiga Menit Saja

2 November 2024   06:29 Diperbarui: 2 November 2024   06:30 375
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Namun, budaya cipika cipiki dengan berbagai gaya, mulai gaya formal ala pejabat hingga gaya pakai suara mmmuuuuaaaaaccchhh ala anak muda, mulai banyak dilakukan di negara kita.

Tapi, diperkirakan di bandara-bandara negara kita belum akan mengikuti jejak bandara di Dunedin, Selandia Baru. 

Demi kelancaran pergerakan orang di bandara tersebut, pihak pengelolanya membuat aturan seperti yang diumumkan dan terlihat pada foto di atas.

Pengumuman itu jika diterjemahkan berarti kepada mereka yang berpelukan hanya dibolehkan paling lama 3 menit. 

Jika ada yang mau berpelukan lebih lama, dipersilakan di ruang parkir kendaraan. Adapun zona keberangkatan hanya untuk perpisahan singkat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun