Mohon tunggu...
Irwan Rinaldi Sikumbang
Irwan Rinaldi Sikumbang Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

menulis untuk menikmati kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Money Artikel Utama

Menakar Efek Hilangnya Direktur Independen dari Jajaran Manajemen Emiten

8 Januari 2019   14:02 Diperbarui: 10 Januari 2019   10:02 5305
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dok. tribunnews.com

Direktur Utama BEI, Inarno Djayadi mengatakan bahwa kualitas GCG tidak akan berkurang karena ekosistem bursa sudah cukup memadai dalam mendukung GCG, seperti ketentuan tentang fungsi internal audit dan kewajiban pembentukan komite audit sebagai organ dari dewan komisaris.

Mudah-mudahan saja apa yang dikatakan Inarno Djayadi di atas benar adanya dan penghilangan Direktur Independen bukan karena aspirasi emiten yang merasa terkendala bila berbeda pendapat secara tajam dengan Direktur Independennya.

Namun untuk emiten yang bergerak di bidang keuangan, masih tetap terikat dengan ketentuan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang mewajibkan semua bank, tanpa melihat apakah sudah go public atau belum, mempunyai direktur kepatuhan yang sifatnya independen.

Direktur kepatuhan bertanggung jawab untuk memastikan suatu bank sudah mematuhi semua ketentuan perundang-undangan dan regulasi perbankan.

Akan sangat riskan bila nantinya OJK mengikuti jejak BEI dengan menghilangkan kewajiban adanya direktur kepatuhan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun