Mohon tunggu...
Irwan
Irwan Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Inilah Keistimewaan, Khasiat, serta Manfaat Air Zam Zam dan Kurma Ajwa

6 November 2015   19:38 Diperbarui: 4 April 2017   18:31 19984
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain itu ada juga seorang ilmuwan asal Jepang, yaitu Dr Masasro Imoto. Ia mengatakan bahwa air zam zam memiliki banyak keistimewaan yang tidak bisa ditemukan pada air lainnya. Teknik nano yang digunakan dalam penelitiannya tersebut tidak mampu mengubah karakteristiknya sedikitpun. Jika air biasa dicampur dengan setetes air zam zam, air tersebut akan mendapatkan keistimewaan dari air zam zam.

Berbagai keistimewaan tersebut membuat banyak ilmuwan tertarik untuk meneliti air zam zam. Bahkan air zam zam sudah sejak lama di analisis di banyak laboratorium di Arab dan juga Eropa. Dari penelitian tersebut membuktikan bahwa kandungan dalam air zam zam berkhasiat untuk menyembuhkan penyakit dan memberikan nutrisi bagi tubuh. Hebatnya lagi tidak ada waktu kadaluarsa pada air zam zam.

Perbedaan lainnya adalah, jika pada sumur-sumur biasa ditumbuhi dengan lumut dan bakteri, sedangkan pada sumur zam zam lumut serta bakteri sama sekali tidak ditemukan keberadaannya.

Manfaat Air Zam-Zam

Berdasar pada hadist Nabi, air zam zam merupakan air yang mengenyangkan dan memiliki khasiat untuk menyembuhkan penyakit. Jika berdoa sebelum meminumnya, maka InsyaAllah doa tersebut akan dikabulkan oleh-Nya.

Khasiat air zam zam yang dapat menyembuhkan berbagai penyakit juga dapat dibuktikan secara ilmiah. Secara ilmiah dapat dijelaskan bahwa air zam zam memiliki kandungan zat fluorida yang berkhasiat untuk menyembuhkan penyakit. Zat ini juga disebut dengan zat anti kuman.

Secara medis, air zam zam juga terbebas dari mikroorganisme yang dapat mengurangi kesegaran air zam zam. Hal ini bisa dilihat dari tidak adanya lumut yang tumbuh pada sumur zam zam. Selain itu air zam zam juga mengandung dua jenis mineral, yaitu kalsium dan magnesium. Dua jenis mineral ini memberikan kesegaran bagi orang yang meminumnya. Oleh karena itu jamaah haji yang kelelahan akan mendapatkan energi yang luar biasa setelah meminum air zam zam. Itulah berbagai manfaat air zam zam yang begitu luar biasa.

Kurma Ajwa

Selain Air zam zam oleh oleh favorit jemaah haji dan umroh adalah Kurma Ajwa, Seperti yang di kutip arabnews.com, Didalam kurma ajwa terdapat zat aktif yang sangat baik untuk kesehatan tubuh kita. Di indonesia sendiri ada banyak yang jual kurma ajwa Seperti di tanah abang jakarta atau beli secara online di toko toko online yang jual kurma ajwa seperti di syifastore.net yang khusus menjual kurma ajwa asli Madinah.

 

 

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun