Mohon tunggu...
Dian S. Hendroyono
Dian S. Hendroyono Mohon Tunggu... Freelancer - Life is a turning wheel

Freelance Editor dan Penerjemah Kepustakaan Populer Gramedia | Eks Redaktur Tabloid BOLA | Eks Redaktur Pelaksana Tabloid Gaya Hidup Sehat | Eks Redaktur Pelaksana Majalah BOLAVAGANZA | Bekerja di Tabloid BOLA Juli 1995 hingga Tabloid BOLA berhenti terbit November 2018

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Streaming Olimpiade 2020, Sambungan Internet Harus Tokcer!

31 Juli 2021   19:23 Diperbarui: 31 Juli 2021   19:36 145
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Internet melalui smartphone untuk mobile hotspot lebih stabil. (Sumber: pikisuperstar/Freepik)

Lah, mosok setiap kali harus memakai, si ponsel harus diletakkan di dekat jendela, supaya dapat sinyal. Sama sekali tidak ada kekuatan yang memancar.

Walhasil, kami membeli sebuah smartphone khusus untuk mobile hotspot, lengkap dengan SIM card dari provider plat merah prabayar dan paket data. Lancar deh sampai sekarang. Tugas kami hanya mengisi paket data setiap bulan dengan kuota sebesar 60 GB.

Selain smartphone massal itu, saya juga memakai smartphone saya sebagai mobile hotspot pribadi, terutama kalau saya harus kerja dengan laptop. Maksudnya supaya tidak mengurangi kuota di smartphone bareng-bareng itu tadi.

Kebetulan, saya selalu memakai provider pascabayar milik BUMN sejak pertama kali punya hape lebih dari 20 tahun lalu. Jadi, saya tinggal membeli paket data yang disediakan oleh aplikasi pascabayar tersebut. Saat ini, saya memakai paket unlimited dengan kuota yang lumayan besar. Bisa foya-foya!

Dengan kuota sebanyak itu, nonton Olimpiade 2020 lewat streaming juga tak takut kehabisan kuota. Akan tetapi, saya punya cara untuk sedikit menghemat. Sejauh ini, saya hanya menyaksikan tayangan hanya saat atlet-atlet Indonesia berlaga. Sementara, aksi atlet-atlet internasional akan saya tonton hanya untuk cabang-cabang tertentu, seperti renang dan atletik. Tenis juga ditonton kalau sedang ada jadwal pertandingan.

Yang penting, internet harus tokcer jika harus menonton apapun melalui tayangan streaming. Jangan sampai tayangan tiba-tiba terhenti gara-gara internet ngadat atau kuota habis.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun