Mohon tunggu...
Nature

Asal Usul Isu Global Warming

21 Juli 2013   23:16 Diperbarui: 24 Juni 2015   10:14 1751
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Seirama dengan para kritikus buku, argumentasi global warming pun ditanggapi dingin oleh proffessor linguist MIT, Noam Chomsky. Chomsky menyatakan bahwa Global Warming merupakan isu murahan identik dengan terorisme yang digunakan untuk tujuan invasi ekonomi. Global warming pun telah menjadi salah satu isu global yang dapat mempengaruhi sosio-ekonomi-politik negara, salah satunya lewat Tokyo Protokol dimana kesepakatan antara negara-negara yang memiliki komitmen mempu untuk mengurangi emisi green house gas berupa karbon dioksida, akan diberikan reward dalam kesepakatan perdagangan karbon sekaligus pemberlakuan kebijakan atas komitmennya mereduksi karbon.

Faktanya negara berkembanglah yang dirugikan karena masih memiliki kelemahan sosial dalam penanganan emisi karbon semisalnya sampah, serta pengembangan kebijakan yang diberlakukan justru menghambat pertumbuhan industri yang memiliki keterbelakangan teknologi ramah lingkungan.

Irfan Nasrullah

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun