Mohon tunggu...
Eko Irawan
Eko Irawan Mohon Tunggu... Sejarawan - Pegiat Sejarah, Sastra, Budaya dan Literasi

Ayo Nulis untuk Abadikan Kisah, Berbagi Inspirasi dan Menembus Batas

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Berbicara dengan Puisi #9: Berperan dalam Diam

9 Desember 2023   12:31 Diperbarui: 9 Desember 2023   13:11 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokpri Eko Irawan untuk seri berbicara dengan Puisi #9 foto di embung malang Suko tumpang

Bicara dengan Puisi #9 : Peran dalam Diam
Ditulis oleh : eko irawan

Tetaplah manis di setiap langkah. Menanam baik tak perlu pongah. Tak perlu kepo atau resah. Jalani peran tanpa gundah.

Jadilah gula dalam adonan kopi. Jika nikmat tetap kopi yang dipuji. Gula kurang dimarahi. nikmat tak diakui.

Peran dalam diam. Dianggap tak ada dalam kelam. Tapi semesta tetap merekam. Tetap berperan, bersyukur bahagia tergenggam.

Seolah cupu padahal suhu. Peran rahasia walau ditutup batu. Jangan remehkan, apalagi nasehati yang tak perlu. Tetap bersinar, kelak semua akan tahu.

De Huize Sustaination, 9 Desember 2023
Di tulis untuk Seri Bicara dengan Puisi 9

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun