Mohon tunggu...
Irawan Abidin
Irawan Abidin Mohon Tunggu... Buruh - Mahasiswa Pertanian

Selamat datang di koran sawit perkebunan dan pertanian masa kini YT: Koran Sawit Media Center "Koran Sawit"

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

5 Persiapan Menanam Kelapa Sawit di Lahan Gambut

11 September 2023   07:00 Diperbarui: 11 September 2023   16:14 870
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi: penglihatan tanam pada lahan gambut (Irawan Abidin)

Tanaman kelapa sawit merupakan tanaman yang menghasilkan minyak nabati yang cukup penting, dalam membantu perekonomian masyarakat daerah khususnya di negara Indonesia.

Selain itu kelapa sawit merupakan salah satu jenis komoditas perkebunan yang memiliki banyak manfaat mulai dari buah kelapa sawit hingga akar dari kelapa sawit tersebut.

Hal ini menandakan bahwa peran kelapa sawit sangat penting dalam membantu perkembangan dan tumbuh ekonomi dalam masyarakat di Indonesia. 

Selain itu sebagai pelaku industri yang bergerak pada budidaya tanaman tentunya kita sudah mengetahui bagaimana persiapan pekerjaan terkait persiapan lahan untuk perkebunan kelapa sawit.

Yap, tentunya dengan kondisi seperti ini untuk membantu serta meningkatkan produktivitas kelapa sawit tentunya kita harus mengetahui bagaimana proses persiapan lahan yang ada pada kelapa sawit.

Agar saat kita melakukan penanaman yang menginvestasikan harga yang tinggi namun dengan hasil yang bagus, untuk itu penting sekiranya nya bagi kita untuk mengetahui pengelolaan lahan kelapa sawit.

Pada umumnya di dunia perkebunan kelapa sawit memiliki dua konsep untuk menanam kelapa sawit ada yang menyebutkan konsep pengelolaan lahan mineral yang berarti lahan yang terbentuk dan berkembang dari bahan mineral.

Dan yang kedua ada juga pengelolaan lahan gambut yang berarti sebagian besar terbentuk dengan sisa sisa bahan organik yang cukup tinggi dan banyak ya sahabat sawit.

Namun pada saat ini pembukaan lahan gambut mulai dikurangi mengakibatkan sering terjadi kebakaran, untuk itu saya sedikit menjelaskan tentang pengeolahan yang baik untuk tanaman kelapa sawit di areal gambut.

Pada saat ini saya tidak menganjurkan untuk membuka lahan pada lahan gambut tulisan ini sebagai bahan penambahan wawasan saja, nah untuk apa dan bagaimana pengelolaan yang dilakukan berikut ulasannya:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun