Mohon tunggu...
Ira Oemar
Ira Oemar Mohon Tunggu... lainnya -

Live your life in such a way so that you will never been afraid of tomorrow nor ashamed of yesterday.

Selanjutnya

Tutup

Money

Alternatif Belanja Fashion yang Ramah Kantong

18 Juni 2012   00:46 Diperbarui: 25 Juni 2015   03:51 2221
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

[caption id="attachment_188749" align="aligncenter" width="385" caption="Sandal Crocs tiruan"]

13399796492044199050
13399796492044199050
[/caption]

[caption id="attachment_188750" align="aligncenter" width="503" caption="Sandal anak-anak dengan model ala Crocs"]

1339979697826831342
1339979697826831342
[/caption]

Jaman sekarang, kaum wanita muslim banyak yang berbusana muslim. Jadi tentunya jilbab dan pelengkapnya jadi kebutuhan yang tak bisa ditinggalkan. Lihat saja jilbab-jilbab yang digelar dalam foto dibawah ini. Ada juga "cepol' yang biasanya dipakai dibagian dalam, sebelum memakai jilbab. Pemakaiannya memberikan kesan seolah ada rambut lebat di balik jilbab itu. Selain itu memudahkan jilbab utk diatur bentuknya saat dipakai. Bukan hanya jilbab sederhana yang dijual di sini. Jilbab yang modelnya "rame" dan banyak dipakai artis saat manggung dilengkapi dengan aneka aplikasi dari berbagai bahan, juga dipajang di lapak terbuka ini.

[caption id="attachment_188751" align="aligncenter" width="406" caption="Aneka jilbab"]

1339979781390745733
1339979781390745733
[/caption]

[caption id="attachment_188752" align="aligncenter" width="261" caption="Jilbab dengan aneka asesories ukuran besar"]

13399798281303057533
13399798281303057533
[/caption]

[caption id="attachment_188753" align="aligncenter" width="447" caption="Bukan hanya jilbab, cepol-nya pun komplit ada di sini"]

1339979890688727923
1339979890688727923
[/caption]

Bagaimana dengan kebaya? Aneka model kebaya yang saat ini sudah banyak dimodernisasi lewat karya Anne Avantie, Ajie Notonegoro dan desainer kebaya lainnya, salah satu salon muslimah tak jauh dari keramaian pasar kaget itu juga menyediakannya. Bukan untuk dijual memang, hanya disewakan, biasanya satu paket dengan riasan dan kreasi jilbabnya. Kalau para artis dan seleb ketika hendak menikah mendatangi perancang busana, lalu meminta dibuatkan kebaya dengan thema tertentu, pasti budget yang harus disediakan mencapai puluhan bahkan ratusan juta.

[caption id="attachment_188754" align="aligncenter" width="191" caption="kebaya modern, tak perlu rancangan Tante Anne Avantie"]

1339979952281029811
1339979952281029811
[/caption]

1339980026714964419
1339980026714964419

3 tahun lalu di sebuah rumah kebaya tidak terkenal di Surabaya, saya menemukan harga kebaya modern dijual dengan bandrol harga 3 - 6 juta minus kain panjangnya. Nah, kalau di salon ini, harga sewanya cukup "bersahabat". Mereka yang ingin menikah dengan budget terbatas tapi tetap ingin tampil anggun dihari istimewanya, bisa disiasati dengan mendatangi salon-salon semacam ini.

[caption id="attachment_188756" align="aligncenter" width="203" caption="Tak perlu merogoh kocek jutaan untuk menyewa kebaya ini"]

1339980092877732186
1339980092877732186
[/caption]

Pendek kata, fashion sudah menjadi life style. Jadi ia mengikuti ketebalan "kantong". Yang berkantong tebal punya tempat tersendiri untuk berbelanja dan mereka lebih peduli merk. Sedang yang kantongnya rada tipis, berbelanja di pasar malam atau pasar kagetan pun tak masalah. Yang penting model, corak, warna, sama dengan yang bermerk. Bahkan bila perlu, "merk"nya pun dipasang pada produk-produk itu. Nah, menjelang tahun ajaran baru dan lebaran nanti anda akan berbelanja di mana? Pasar semacam ini – yang saya yakin ada di hampir semua kota di Indonesia, terutama pulau Jawa – bisa jadi alternatif saat kantong cekak.

[caption id="attachment_188757" align="aligncenter" width="267" caption="Yang model seksi untuk anak muda begini pun ada. Pilihan di tangan konsumen,sesuaikan dengan kantong anda agar tak jebol"]

13399801511848319960
13399801511848319960
[/caption] -------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Tulisan full foto ini didedikasikan untuk partisipasi pada WPC-9 dengan thema FASHION PHOTOGRAPHY.

Silakan simak karya Kompasianer lainnya dengan meng-click link di atas.

Atau click link berikut jika ingin bergabung di FB Grup KAMPRET

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun