Mohon tunggu...
M. Iqbal
M. Iqbal Mohon Tunggu... Penulis - Part Time Writer and Blogger

Pengamat dan pelempar opini dalam sudut pandang berbeda. Bisa ditemui di http://www.lupadaratan.com/ segala kritik dan saran bisa disampaikan di m.iqball@outlook.com. Terima kasih atas kunjungannya.

Selanjutnya

Tutup

Gadget Pilihan

Yahoo, Pelajaran Bahwa Pentingnya Berinovasi

24 Agustus 2018   00:20 Diperbarui: 24 Agustus 2018   00:35 476
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kisah ketangguhannya di masa lalu seakan kisah cerita tidur yang menyenyakkan andai tak berinovasi. Cerita sejarah dan nama perusahaannya hanyalah cerita manis dari orang-orang terdahulu yang pernah menggunakannya. Sedangkan manusia di masa depan hanya bisa tahu sekilas keagungannya yang kini tak dianggap lagi.

Bukti manusia butuh inovasi untuk eksistensi

Bukan hanya perusahaan, manusia juga butuh inovasi dan kreasi tanpa henti. Bagaimana seorang musisi atau penulis yang harus kehilangan pamornya. Ia terlalu nyaman di zonanya, dan ia lupa berbenah saat orang lain terus belajar dan belajar. Selangkah demi selangkah ia mulai tersusul hingga akhirnya gagal sampai di garis akhir. Lawannya yang lebih terus berbenah, sedangkan ia tenggelam dalam euforia dan rasa lengah.

Hampir sama dengan seorang konten kreator yang butuh ide segar dan inovasi. Itu semua didukung dengan kemampuan seorang kreator dalam menelurkan ide. Ia harus tahu keinginan dari konsumennya dan membaca situasi pasar. Dengan begitu ia bisa menghasilkan konten yang tepat sasaran.

Bila tidak, akan ada konten kreator lainnya yang melihat ini sebagai peluang besar untuk menggerus eksistensi muka lama. Ia lama kelamaan tersalip dan bahkan ditinggalkan oleh konsumen. Kejadian yang pernah terjadi di Yahoo adalah sebuah pelajaran berharga dan kita tak mau mengalami hal serupa. 

Dengan terus berinovasi, lintas waktu bukan masalah karena Anda mampu menjawab masalah sekitar menjadi berkah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun