Kembali ke kata Tsunami yang arti aslinya dalam Bahasa Jepang adalah "harbour wave" (gelombang besar yang berasal dari pantai). Gelombang besar dari samudera muncul beberapa saat setelah gempa bumi. Penggunaannya dalam Bahasa Inggris, tsunami bisa juga diartikan sesuatu yang besar dan tiba-tiba (large and sudden). Seperti masalah pengungsi (refugees) yang melanda banyak negara di Eropa dan mereka bisa disebut menghadapi "tsunami of refugees" atau gelombang besar pengungsi. Jadi penggunaan tsunami dalam Bahasa Inggris tidak hanya soal bencana alam atau natural disaster , tapi bisa ke banyak area.
"I don't like the words 'I'm fine'. My mom tells me those two words are the most-frequently-told lie in the English language." (Saya tidak menyukai kata "I'm fine". Ibu saya menceritakan dua kata tersebut adalah kata yang sering digunakan tapi maksudnya "berbohong" dalam Bahasa Inggris) Kasie West
Semoga Bermanfaat
Dari berbagai sumber
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H