Mohon tunggu...
Inosensius I. Sigaze
Inosensius I. Sigaze Mohon Tunggu... Lainnya - Membaca dunia dan berbagi

Mempelajari ilmu Filsafat dan Teologi, Politik, Pendidikan dan Dialog Budaya-Antaragama di Jerman, Founder of Suara Keheningan.org, Seelsorge und Sterbebegleitung dan Mitglied des Karmeliterordens der Provinz Indonesien | Email: inokarmel2023@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

Student Loan, Menyongsong Pendidikan Tinggi di Tengah Tantangan Bangsa

31 Mei 2024   12:43 Diperbarui: 1 Juni 2024   09:09 556
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Student Loan: Menyongsong Pendidikan Tinggi di Tengah Tantangan Bangsa|Aolcollege.com

Dalam hal ini, perlu dijelaskan pula bahwa program tersebut telah bekerja sama dengan pihak bank apa saja, bagaimana prosedur peminjamannya, bagaimana jaminannya, dan dokumen apa saja yang dibutuhkan oleh pihak bank dalam proses pencairan dana itu.

Jika student loan sudah menjadi sebuah alternatif yang terbuka untuk semua, maka masyarakat kita sebenarnya tidak memiliki alasan lagi untuk mengatakan bahwa anak-anak mereka tidak bisa menikmati pendidikan tinggi karena kendala keuangan.

Komitmen dan Keseriusan Belajar

Dari jendela kemungkinan yang terbuka ini, anak bangsa perlu melihatnya dengan kritis dan serius.

Semua keterbukaan kemungkinan yang ditawarkan tidak pernah menunggu reaksi sepihak.

Oleh karena itu, tanggapan positif dengan komitmen dan keseriusan harus datang dari anak bangsa ini untuk membuktikan bahwa mereka sudah diberikan peluang istimewa untuk menikmati pendidikan.


Tidak hanya itu, komitmen dan keseriusan harus dibuktikan dengan kemauan untuk bekerja sesuai dengan taraf pendidikan yang diinginkan.

Nah, pada titik ini, ada hal yang perlu dipikirkan oleh bangsa ini untuk memungkinkan lapangan pekerjaan bagi anak bangsa yang telah menikmati pendidikan tinggi.

Solusi Mengatasi Pengangguran setelah Student Loan Menjadi Pilihan

Student loan tentu saja baik adanya, namun alangkah lebih baik jika bisa seperti yang terjadi di Jerman.

Pihak perusahaan membuka kemungkinan bagi lulusan SMA untuk melanjutkan kuliah dengan ikatan kerja pada perusahaannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun