Mohon tunggu...
Inosensius I. Sigaze
Inosensius I. Sigaze Mohon Tunggu... Lainnya - Membaca dunia dan berbagi

Mempelajari ilmu Filsafat dan Teologi, Politik, Pendidikan dan Dialog Budaya-Antaragama di Jerman, Founder of Suara Keheningan.org, Seelsorge und Sterbebegleitung dan Mitglied des Karmeliterordens der Provinz Indonesien | Email: inokarmel2023@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Sternsinger Keuskupan Limburg dan Opsi Perlindungan Anak di Indonesia

31 Desember 2022   15:41 Diperbarui: 2 Januari 2023   09:00 509
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Angklung MKIF pada momen sternsinger 30.12.2022 | Dokumen pribadi oleh Ino.

5. Semua anak-anak berdiri membentuk bintang yang besar dekat pohon Natal

Pada sesi terakhir dari acara Sternsinger itu, semua anak-anak yang hadir dimohon untuk berdiri sesuai dengan gambar bintang yang sudah disiapkan oleh panitia.

Anak-anak menyerupai unta berdiri dekat pohon natal | Dokumen pribadi oleh Ino.
Anak-anak menyerupai unta berdiri dekat pohon natal | Dokumen pribadi oleh Ino.

Mereka berdiri sambil dibantu oleh petugas. Sekali lagi momen terakhir tidak lebih dari sebuah penegasan bahwa semua anak-anak di mana saja mereka berada, mereka adalah bintang, mereka adalah mahkota.

Anak-anak adalah bintang harapan masa depan gereja dan bangsa di mana saja, tetapi juga anak-anak adalah mahkota dari kehidupan keluarga.

6. Seorang anak Jerman menangis pada orangtuanya minta melihat musik Angklung

Pada sesi paling akhir, MKIF diberikan kesempatan untuk menyanyikan sekali lagi lagu terakhir dengan judul "Laju Berkabar" dari Paul Widyawan. 

Pada momen itulah sebagian besar anak-anak berlari mendekati panggung tempat MKIF bermain angklung. Dengan wajah penasaran, anak-anak melihat dan mendengar lagu itu.

Tidak hanya itu, orangtua mereka ingin sekali menyimpan kenangan anak-anak mereka dengan pemain musik angklung. Bahkan sempat terlihat orangtua meminta anaknya berdiri di depan tenda MKIF untuk difoto.

Pokoknya tampak sekali keseruan anak-anak ketika momen kebaktian budaya dalam aksi bantuan untuk anak-anak Indonesia kemarin.

Salam berbagi, ino, 31.12.2022.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun