Mohon tunggu...
inna agustin
inna agustin Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Merupakan mahasiswa UNIPDU angkatan 2018

Mahasiswa semester 7

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Belajar Mandiri Tanpa Membuat Orangtua Terbebani

23 Agustus 2021   13:35 Diperbarui: 23 Agustus 2021   13:38 86
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sudah 1 tahun pandemi covid-19 melanda seluruh dunia,dan sudah satu tahun pula para siswa tak menikmati bangku di sekolahnya.

Harapan para orang tua dan siswa untuk belajar di sekolah lagi,kembali sirna. Para orang tua harus lebih sabar lagi untuk mendidik anaknya saat belajar dari rumah.

Namun,ada juga mereka yang kurang memerhatikan anaknya karena kesibukan mencari nafkah maupun kesibukan lainnya.

Tak kaget jika tugas yang diberikan gurunya terkadang tak dikerjakan atau bahkan sama sekali tak pernah memperhatikan materi yang dibagikan.

"Hidupkan belajar mandiri tanpa membuat orang tua terbebani” merupakan salah satu tujuan dari program KPM (Kuliah Pengabdian Masyarakat) yang diselenggarakan oleh salah satu mahasiswa Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum Jombang yaitu Innasari Agustin yang didampingi oleh dosen pembimbing lapangannya yaitu Bu Dian Novita Rohmatin,M.Pd.

Program ini dilaksanakan sejak tanggal 19 Juli 2021 hingga 19 Agustus 2021.Dilaksanakan setiap hari Kamis hingga Sabtu mulai pukul 17.00 tepatnya di Desa Galengdowo,Kecamatan Wonosalam,Jombang.

Pada pendampingan belajar ini siswa dilatih untuk belajar secara mandiri dengan memanfaatkan fasiltas yang ada seperti buku maupun gadget.

Para siswa dikenalkan berbagai aplikasi yang biasa membantu mereka saat belajar dari rumah masing-masing,seperti cara mencari materi lewat google atau Youtube serta cara mengunduh buku-buku soft file.

Mayoritas orang tua mereka adalah petani dan peternak dimana saat pagi hari seringnya disibukkan dengan bekerja.Harapan dari pelaksanaan program ini adalah, nantinya orang tua tidak pusing lagi

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun