Rekomendasi obat maag yang aman dan bisa di beli di apotek tanpa resep dokter...
Penyakit maag adalah gangguan pencernaan dengan gejala umum seperti sakit yang membakar atau menggerogoti bagian perut. Tidak hanya itu mungkin anda juga merasakan pusing, mual, serta gangguan pencernaan.
Penyakit maag tergolong penyakit ringan, akan tetapi jika dibiarkan, tidak menjaga pola hidup sehat, dan tidak rutin minum obat akan mengancam jiwa.
Bagaimana cara mengatasi sakit maag ?
Ini mungkin menjadi pertanyaan yang sering dicari oleh penderita maag Ketika perutnya merasa tidak nyaman.
Tidak perlu khawatir...
Penyakit maag dapat di obati dengan perubahan gaya hidup hingga pengobatan rutin setiap hari.
Sekarang anda perlu tahu bagaimana cara mengobati sakit maag dengan tepat.
- Rutin minum obat maag sesuai kebutuhan
- Pola hidup sehat dan hindari stress
- Hindari makanan pemicu
Berikut obat yang bisa di konsumsi dan mudah di beli di apotek terdekat tanpa harus resep dokter, yaitu :
- Polisiline
- Promag
- Antasida doen
- Mylanta
- Gastrinal
Indikasi : mengurangi gejala asam lambung, mual, nyeri ulu hati, kembung, gastritis,tukak usus 12 jari, dan lambung terasa penuh.
Kontra indikasi : penderita nyeri parah atau obstruksi usus besar.
Perhatian : tidak dianjurkan konsumsi terus menerus lebih dari 2 minggu, kecuali atas resep dokter. Perlu konsultasi dokter untuk ibu hamil, menyusui serta anak-anak.
Sebelum membeli obat ke apotek, terlebih dahulu sebaiknya konsultasi ke dokter tentang Riwayat penyakit anda, tanda gejala dan penanganan apa yang harus dilakukan selanjutnya.
Jika maag anda tidak terlalu berat atau hanya ringan saja.
Anda cukup berkonsultasi kemudian membeli obat sesuai kebutuhan dan tentunya tidak berlebihan.
Nah itulah merk obat yang aman dan mudah di cari di apotek terdekat...
Jika sakit maag menyerang kamu dapat membawa obat maag ditas atau kantong. Agar dapat diminum kapan saja dan dimana saja.
Kemudian jangan lupa hindari makanan yang memicu maag kambuh, stres dan menerapkan pola hidup sehat dengan rutin berolahraga.
Sekian, semoga bermanfaat.. salam sehat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H