Walaupun keamanan vaksin covid-19 sudah teruji sangat aman, bahkan Presiden kita bapak Jokowi maupun seluruh tenaga medis telah mendapat suntikan vaksin covid-19. Namun itu tidak mengurangi rasa khawatir para masyarakat akan vaksin palsu yang telah tersebar entah kemana.
Asumsi bahwa vaksin covid-19 seharusnya tidak diwajibkan kepada masyarakat mungkin sedang menjadi salah-satu topic terhangat saat ini. Sebagian masyarakat enggan di vaksinasi dengan berbagai alasan. Sebagian besar alasan-alasan tersebut mengenai keamanan dari vaksin covid-19 itu sendiri. Dengan banyak nya isu-isu tentang bahaya vaksin covid-19 membuat rasa khawatir masyarakat memuncak. Itulah mengapa sebagian masyarakat merasa bahwa Vaksinasi covid-19 tidak seharusnya diwajibkan.
Sources:
https://www.bbc.com/indonesia/dunia-56277370
Essay for Creative Writing
Name: Jihan Eliza
Student Number: A1B218064
Class: R-003