Disebutkan bahwa penyerahan BLT akan dilakukan secara langsung ke rekening KPM (Keluarga Penerima Manfaat), jika KPM tidak punya rekening BLT akan diantar oleh petugas dari PT Pos Indonesia.
Yang jadi masalah sekarang secara empiris adalah untuk mendapatkan BLT setiap KPM harus menunggu undangan untuk mengambil uang tunia BLT. Tapi, pengalaman di sebuah kelurahan di Jakarta Timur menunjukkan sudah hari kedua penyerahan BLT ada yang belum menerima undangan.
Dan lagi tidak ada kepastian apakah penerima Paket Bansos masih menerima BLT. Ketika masih paket Bansos pada hari paket tiba KPM langsung menerima paket Bansos. ***
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H